You are here

BOOK CLUB

Memahami Jepang Abad XII Melalui Karya Eiji Yoshikawa

Memahami Jepang masa feodal  memang sebaiknya tidak hanya melalui buku-buku sejarah, tapi juga bisa  melalui buku-buku novel fiksi sejarah yang kini banyak bertebaran, di antaranya karya-karya sastrawan Jepang Eiji Yoshikawa.

Salah satu bukunya yang baru diterjemahkan ke bahasa Indonesia dan diluncurkan baru-baru ini, yakni "The Heike Story  : Kisah Epik Jepang Abad Ke-12", terbitan Zahir Books

Selanjutnya...

Wartawan Rusia Bukukan Wisata Kuliner Indonesia

 Sebanyak lima wartawan Rusia saat ini tengah berkelana di Indonesia mengikuti program Familiarization Trip (Fam Trip) diantara terdapat tim wartawan kuliner dari Locator Press Agency (Food, Wine & Travel) yang khusus meliput wisata kuliner di Indonesia. 

Fam Trip diselenggarakan Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata Republik Indonesia bekerja sama dengan KBRI Moskow, ujar Sekretaris Ketiga Fungsi Pensosbud KBRI Moskow, Enjay Diana, dalam keterangana persnya, Kamis.

Selanjutnya...

Lara Kusapa

Lara Kusapa (Bonjour Tristesse) adalah novel perdana karya novelis Perancis terkenal, Francoise Sagan (1935-2004). Novel ini pertama kali diterbitkan pada 1954 saat Sagan berusia 18 tahun dan langsung menjadi best seller dan menyulut sensasi heboh pada masanya. Hal ini mungkin dikarenakan usia si penulis yang masih begitu muda namun kisahnya ditulis bagaikan penulis-penulis

Selanjutnya...

Pameran Buku "Survive" di Jatinangor

Antusiasme para mahasiswa dan masyarakat yang tinggal di kawasan pendidikan Jatinangor, Kabupaten Sumedang terhadap buku bacaan masih kurang, terlihat dari sepinya pengunjung pameran bertajuk "Survive."

Selanjutnya...

Halaman 1 dari 3