Kejaksaan Negeri Sanggau mengaku hingga saat ini pihaknya belum menerima Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) dari pihak penyidik Polres Sanggau terkait keterlibatan dua orang yang diduga tersangkut kasus dugaan Tipikor pembangunan dermaga penyeberangan Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Kabupaten Sanggau pada proyek pembangunan APBD 2010.
SANGGAU
Ayam Langka
Keberadaan ayam pedaging di seputaran pasar Kota Sanggau langka sejak dua pekan terakhir ini. Akibatnya harga-harga ayam pun melonjak naik. Dampaknya, tak hanya pembeli, beberapa pedagang juga turut mengeluhkan, daya beli konsumen yang menurun.
Seperti yang diungkapkan oleh Nurhadi, salah seorang penjual ayam di pasar Sentral Sanggau. Kepada wartawan, Jum’at
Kuasa Hukum ZA Minta Proses Hukum Dihentikan
Kuasa Hukum tersangka ZA, Cecep Supriyatna, SH., MH, meminta proses hukum yang melibatkan kliennya dalam kasus dugaan Tindak Pidana Tipikior (Tipikor) pembangunan dermaga penyeberangan Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sanggau, yang kini sedang ditangani oleh pihak penyidik Polres Sanggau untuk dapat dihentikan. Cecep beralasan karena kliennya sudah menunjukkan itikad baik.
Kejari Tetapkan Lima Tersangka
Kejaksaan Negeri Sanggau, telah menetapkan sedikitnya lima tersangka utama dalam kasus dugaan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pengadaan genset tahun anggaran APBD 2010 sebesar Rp. 4,7 miliar. Hal itu disampaikan Kepala Kejaksaan Negeri Sanggau, Jaksa Madya Tito Prasetyo, SH, M.Hum melalui Kepala Seksi Pidana Khusus, Jaksa Muda Ketut Yogiswara, SH kepada wartawan, Selasa (15/11).
Halaman 1 dari 290